ITO, JAMES STEVAN (2023) ALOKASI TENAGA KERJA DAN LOGIKA SALING KETERGANTUNGAN PADA PEMBANGUNAN RUMAH DINAS GURU SMP NEGERI 5 PAMONA UTARA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO.
![]() |
Text
Bab_1_dp.pdf Download (387kB) |
![]() |
Text
Bab_2-4.pdf Restricted to Repository staff only Download (636kB) |
![]() |
Text
Bab_5.pdf Download (6kB) |
Abstract
Pada penelitian ini bangunan yang ditinjau merupakan termasuk bangunan penting bagi guru karena menjadi tempat tinggal di dalam kompleks sekolah. Tujuan penelitian ini adalah menghitung Analisa perencanaan jumlah tenaga kerja dan menganalisa logika saling ketergantungan pada pekerjaan pembangunan rumah dinas guru SMP N 5 Pamona Utara. Analisis data dilakukan dengan cara analisis kuantitatif dengan melihat hubungan jumlah tenaga kerja perhari dengan perkembangan pekerjaan yang dilakukan untuk menyelesaikan proyek tersebut. Pada tahap ini data yang telah terkumpul akan dianalisis dengan bantuan software Microsoft Excel. Hasil perhitungan berdasarkan penelitian yang didapatkan pada analisa RAB dan Tenaga kerja sebesar,Rp 241.570.000 dan 141 tenaga kerja terpakai dari awal sampai selesai pekerjaan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) T Technology > TH Building construction |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | Perpustakaan UNSIMAR |
Date Deposited: | 12 Feb 2025 01:53 |
Last Modified: | 12 Feb 2025 01:53 |
URI: | http://repository.unsimar.ac.id/id/eprint/2155 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year