Anggraini, Sri (2019) ANALISA KEBUTUHAN PENGGUNAAN ALAT BERAT PADA PEKERJAAN JEMBATAN LEMBOMAWO KABUPATEN POSO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO.
Full text not available from this repository.Abstract
Penulis ingin membahas Berapa kebutuhan waktu dan biaya operasional alat berat yang digunakan pada pekerjaan jembatan Lembomawo, Berapa biaya operasional alat terhadap Rencana Anggaran Biaya (RAB) pada masing-masing pekerjaan yang membutuhkan alat berat. Alat berat akan mempermudah pekerjaan yang dilakukan secara manual oleh manusia dengan hasil yang jauh lebih baik. Dan tujuan dari penulis ingin dalam penelitian . Menghitungan Kapasitas Produksi Alat Berat, menghitungan Kebutuhan peralatan, waktu, dan biaya operasional . Jadi Waktu penggunaan dan biaya alat berat pada pekerjaan jembatan Lembomawo, Untuk mengerjakan galian tanah 0-2 m dengan volume 364,800 m3, dibutuhkan excavator 25,333 jam dengan biaya alat Rpl6.241.989 dan dump truck, 8,955 jam dengan biaya alat Rpl2.864.908, Pekerjaan timbunan pilihan dengan volume sebanyak 161,600 m3. Dibutuhkan Whell Loader 2,993 jam dengan biaya alat Rpl.417.641, Dump Truck 77,134 jam dengan biaya alat Rn24.359.849, Motor Grader 3,647 jam dengan biaya alat Rp2.396.522, Vibrator Roller$,591 jam dengan biaya alat Rpl.186.610 dan Water Tank Truck 1,178 jam dengan biaya alat Rp348.169, Pekerjaan beton K250 dengan volume sebanyak 328,056 m3. Dibutuhkan Concrate Mixer 197,594 jam dengan biaya alat Rpl5.202.842, Water Tank, Truck 21,647 jam dengan biaya alat Rp6.396.031 dan Concrate Vibrator 148,081 jam dengas btaya alat Rp8.857.240, Pekerjaan beton K175 dengan volume sebanyak 81,540 m3. Dibutuhkan Concrate Mixer 31,144 jam dengan biaya/alat Rp3.197.399, Water Tank Truck 3,313 jam dengan biaya alat Rp978.781 dan Concrate Vibrator 31,144 jam dengan biaya alat Rpl.862.818, Presentase biaya alat terhadap biaya RAB yang paling besar adalah pada pekerjaan galian tanah 0-2 m sebesar 86,94% ,sedangkan pekerjaan timbunan pilihan 41,55%.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | operasional, alat berat, Jembatan |
Subjects: | T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) T Technology > TG Bridge engineering |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Sipil |
Depositing User: | Perpustakaan UNSIMAR |
Date Deposited: | 16 Dec 2019 02:16 |
Last Modified: | 16 Dec 2019 02:16 |
URI: | http://repository.unsimar.ac.id/id/eprint/114 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year