ANALISIS KINERJA APARATUR DESA DALAM PENGELOLAAN DANA DESA PADA KANTOR DESA TAUNCA

Arianto, I Ketut Agus (2018) ANALISIS KINERJA APARATUR DESA DALAM PENGELOLAAN DANA DESA PADA KANTOR DESA TAUNCA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui kinerja aparatur desa dalam pengelolaan dana desa pada kantor Desa Taunca. Data yang digunakan adalah data primer dan sekunder yang di peroleh melalui wawancara dan kuesioner.Populasi dalam penelitian ini adalah semua aparatur desa Taunca yaitu sebanyak 15 Orang. Semua populasi di jadikan responden . Metode analisis statistik yang digunakan adalah rating scale melalui nilai interval. Hasil penelitian diperoleh bahwa kinerja aparatur desa dalam pengelolaan dana desa sangat efektif, hal tersebut dibuktikan dengan presentase jawaban responden yang tergolong sangat efektif, dilihat dari nilai rekapitulasi tanggapan responden didapat nilai total 334 yang berada pada interval 315-375 yang merupakan kategori sangat efektif.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Analisis Kinerja dan Pengelolaan Dana Desa
Subjects: H Social Sciences > HG Finance > HG4001 Finance management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Perpustakaan UNSIMAR
Date Deposited: 25 Feb 2020 03:14
Last Modified: 25 Feb 2020 03:14
URI: http://repository.unsimar.ac.id/id/eprint/405

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year