ANALISIS BREAK EVEN POINT SEBAGAI DASAR PERENCANAAN LABA PADA USAHA BELI HASIL BUMI DI DESA TAYAWA KECAMATAN TOJO KABUPATEN TOJO UNA-UNA

Afandi, Imam (2023) ANALISIS BREAK EVEN POINT SEBAGAI DASAR PERENCANAAN LABA PADA USAHA BELI HASIL BUMI DI DESA TAYAWA KECAMATAN TOJO KABUPATEN TOJO UNA-UNA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO.

[img] Text
Bab_1_dp.pdf

Download (770kB)
[img] Text
Bab_2-4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (325kB)
[img] Text
Bab_5.pdf

Download (6kB)

Abstract

Peneliti ini bertujuan untuk mengetahui besar Break Even Point (titk impas) pada perencanaan laba dengan unit dan rupiah pada Usaha Beli Hasil Bumi, untuk mengetahui besar keuntungan (Laba) yang diperoleh Usaha Beli hasil Bumi pada bukan Mei dan Juni ditahun 2022. Data yang digunakan dalam penelitian ini ialah data primer dan sekunder yang di peroleh melalui wawancara, mengambil laporan keuangan dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa BEP dalam unit (Kg) pada bulan mei 2022 sebesar 13kg dan BEP dalam rupiah sebesar Rp.430.217. Selanjutnya BEP dalam unit (kg) pada bulan juni 2022 sebesar 12kg dan BEP dalam rupiah sebesar Rp.429.229. Hasil dalam menentukan perencanaan laba dengan rencana kenaikan laba sebesar 25%, maka pada bulan bulan mei penjualan usaha ini harus menjual produknya (Biji Kakao) sebanyak 255kg atau Rp.8.163.881, sedangkan pada bulan juni sebanyak 238Kg atau Rp.8.133.113

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HB Economic Theory > HB238 Competition. Production
H Social Sciences > HB Economic Theory > HB522 Income
H Social Sciences > HF Commerce > HF5546 Office management
H Social Sciences > HF Commerce > HF5549 Personnel management. Employment management
Divisions: Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Perpustakaan UNSIMAR
Date Deposited: 15 Jan 2024 04:05
Last Modified: 15 Jan 2024 04:05
URI: http://repository.unsimar.ac.id/id/eprint/1798

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year