PENGENDALIAN BANJIR SUNGAI SOPU KECAMATAN NIKOLALAKI, KABUPATEN SIGI

Dalinsi, Goldman (2022) PENGENDALIAN BANJIR SUNGAI SOPU KECAMATAN NIKOLALAKI, KABUPATEN SIGI. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO.

[img] Text
Bab_1_dp.pdf

Download (169kB)
[img] Text
Bab_2-4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
Bab_5.pdf

Download (9kB)

Abstract

Banjir merupakan salah satu fenomena alam yang berbentuk sebagai salah satu bencana jika kapasitasnya berlebihan. Dalam Tugas Akhir ini Lokasi yang di tinjau adalah Daerah Aliran Sungai Sopu, yang berada di Kecamatan Nokilalaki Kabupaten Sigi Provinsi Sulawesi Tengah. Tujuannya adalah untuk menghitung debit banjir sungai Sopu serta merekomendasikan bentuk pengendalian banjir berdasarkan data stasiun curah hujan lokasi setempat. Pengumpulan data adalah untuk mendapatkan bahan yang dapat dikaji dalam merencanakan pengendalian banjir ini. Data diperoleh melalui survei, interview dan data dari beberapa instansi yang ada kaitannya dengan perencanaan pengendalian banjir pada Sungai Sopu Kecamatan Nokilalaki. Metode perhitungan Tinggi Curah Hujan Areal menggunakan Cara : Cara rata-rata Aljabar, Cara Thiessen dan Cara Garis Isohiet. Perhitungan Hujan Rencana menggunakan metode : Metode Weduwen danMetode Gumbel. Perhitungan Debit Banjir Rencana menggunakan rumus : Metode Rational (Jepang ) dan Metode Hasfer. Setelah melakukan kajian dari sumber data yang telah dikumpulkan penulis berharap agar semua insan terkait yang tinggal di dekat sungai dan yang menggunakan lahan dekat sungai sopu agar selalu menjaga kelestariaanya agar tidak mudah menimbulkan banjir pada sungai tersebut.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Perpustakaan UNSIMAR
Date Deposited: 08 Sep 2023 03:05
Last Modified: 08 Sep 2023 03:05
URI: http://repository.unsimar.ac.id/id/eprint/1653

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year