Cristiani, Meydi and Tumangkeng, Farli Erland and Tungka, Novalita Fransisca (2021) Pelaksanaan Bimbingan Belajar Bahasa Inggris Untuk Meningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Inggris Peserta Didik Di Desa Meko. Jurnal Kependidikan, 14 (1). pp. 84-93. ISSN 1693-9123
Text
PELAKSANAAN BIMBINGAN BELAJAR BAHASA INGGRIS DI DESA MEKO.pdf Download (642kB) |
Abstract
Program Bimbingan Belajar Bahasa Inggris ini dilaksanakan selama kegiatan KKNT-Mengajar di Desa Tahun 2021 oleh Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris. Program ini dirancang untuk memperkenalkan kosakata Bahasa Inggris dasar melalui ragam teks dan ragam teknik pengajaran. Program bimbel dilaksanakan di Desa Meko, Kecamatan Pamona Barat, Kabupaten Sulawesi Tengah. Target peserta kegiatan ini adalah anak-anak SD kelas 5 dan 6 di Desa Meko dengan rentang usia 10-12 tahun. Waktu pelaksanaan 3 bulan, dari bulan April sampai Juni 2021. Metode pelaksanaan program bimbel terdiri dari tiga tahapan, yaitu tahap perencanaan, tahap pelaksanaan, dan tahap evaluasi. Kegiatan instruksional dalam bimbel ini adalah penggunaan metode TPR dipadukan dengan instruksi rote learning dan instruksi literasi terbimbing. Tujuan dari program ini adalah adanya peningkatan jumlah kosakata Bahasa Inggris peserta didik, peningkatan kemampuan peserta dalam mengenal jenis-jenis teks multimodal, dan peningkatan antusiasme peserta dalam belajar Bahasa Inggris.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) P Language and Literature > PE English |
Divisions: | Jurnal |
Depositing User: | Perpustakaan UNSIMAR |
Date Deposited: | 20 Mar 2023 02:49 |
Last Modified: | 20 Mar 2023 02:49 |
URI: | http://repository.unsimar.ac.id/id/eprint/1566 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year