IDENTIFIKASI JENIS BAHAN PAKAN TERNAK SAPI YANG DIKANDANGKAN PADA PETERNAKAN RAKYAT DI KECAMATAN POSO PESISIR UTARA

Sardika, I Nyoman Aprian (2022) IDENTIFIKASI JENIS BAHAN PAKAN TERNAK SAPI YANG DIKANDANGKAN PADA PETERNAKAN RAKYAT DI KECAMATAN POSO PESISIR UTARA. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS SINTUWU MAROSO.

[img] Text
Judul.pdf

Download (729kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (692kB)
[img] Text
Daftar Isi.pdf

Download (476kB)
[img] Text
bab I.pdf

Download (486kB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (509kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (479kB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (495kB)
[img] Text
Bab V.pdf

Download (477kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (497kB)

Abstract

Pakan merupakan faktor terpenting yang harus tersedia secara terus-menerus dalam mendukung pertumbuhan dan produksi ternak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengumpulkan data jenis bahan pakan ternak yang ada di Kecamatan Poso Pesisir Utara. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode identifikasi. Penentuan desa yang dijadikan sampel berdasarkan purposive sampling. Terdiri dari 5 lokasi desa sampel penelitian yaitu Desa Bakti Agung, Tri Mulya, Kilo, Kalora, dan Tumora. Hasil penelitian menunjukan bahwa jenis pakan ternak yang diberikan oleh peternak di Kecamtan Poso Pesisir Utara didominasi 3 jenis hijauan pakan ternak yaitu rumput gajah, rumput odot, daun gamal. Limbah perkebunan berupa batan pisang dijadikan sebagai pakantambahan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: S Agriculture > SF Farm
Divisions: Fakultas Pertanian > Peternakan
Depositing User: Perpustakaan UNSIMAR
Date Deposited: 22 Nov 2022 06:29
Last Modified: 22 Nov 2022 06:55
URI: http://repository.unsimar.ac.id/id/eprint/1459

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year